Menhub: Keluarga Minta Korban Sriwijaya Air SJ182 Dimakamkan di Kota Asal

20DETIK

   |   
3,877 Views | Senin, 11 Jan 2021 16:47 WIB

Menteri Perhubungan, Budi Karya Sumadi melakukan pertemuan dengan keluarga korban jatuhnya pesawat Sriwijaya Air SJ 128. Budi Karya berharap pertemuan tersebut memberikan rasa aman dan kepastian untuk keluarga korban.

Yussa Ariska Viossa - 20DETIK