Ada 46 Siswi Nonmuslim di SMK 2 Padang, Hanya Jeni Hia Tak Berjilbab

20DETIK

   |   
193,157 Views | Sabtu, 23 Jan 2021 16:50 WIB

Pihak SMK Negeri 2 Padang mengungkapkan ada 46 siswi nonmuslim. Mereka mengenakan hijab dalam aktivitas sehari-hari, kecuali Jeni Cahyani Hia.

Sulthan Jeka Kampai - 20DETIK