Penjelasan Kapolri soal Dibentuknya Virtual Police: Tugasnya Mengedukasi

20DETIK

   |   
5,190 Views | Selasa, 23 Feb 2021 19:01 WIB

Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri telah menghadirkan Virtual Police atau polisi virtual yang akan mengutamakan pencegahan penyebaran hoax dan ujaran kebencian di dunia maya. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menjelaskan bahwa tugas Virtual Police adalah mengedukasi.

Ashri Fathan - 20DETIK