AHY Sindir KLB Sumut: Tembok Kalah Keras dari Muka Mereka

20DETIK

   |   
58,524 Views | Sabtu, 06 Mar 2021 19:04 WIB

Pengurus DPD DKI Partai Demokrat (PD) mengadakan aksi mimbar bebas dalam rangka melawan kongres luar biasa (KLB) PD di Sumatera Utara (Sumut). Ketua Umum PD Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyebut peserta KLB di Sumut sudah tak punya rasa malu.

Ashri Fathan - 20DETIK