Pengemudi Mercedes Benz yang menabrak pesepeda Jumat (12/3) malam lalu telah ditetapkan sebagai tersangka dan ditahan. Polisi kini juga turut memeriksa penumpang yang berada di sebelah tersangka saat insiden itu terjadi.
Pengemudi Mercedes Benz yang menabrak pesepeda Jumat (12/3) malam lalu telah ditetapkan sebagai tersangka dan ditahan. Polisi kini juga turut memeriksa penumpang yang berada di sebelah tersangka saat insiden itu terjadi.