Hari paling berdarah pascakudeta di Myanmar berlangsung pada Sabtu (27/3). Sedikitnya 50 orang yang mengikuti aksi menentang kudeta tewas akibat tindakan brutal aparat keamanan.
Hari paling berdarah pascakudeta di Myanmar berlangsung pada Sabtu (27/3). Sedikitnya 50 orang yang mengikuti aksi menentang kudeta tewas akibat tindakan brutal aparat keamanan.