3 Mobil Tertimpa Pohon Tumbang di Kota Bandung

20DETIK

   |   
13,675 Views | Minggu, 11 Apr 2021 20:21 WIB

Kota Bandung dilanda hujan disertai angin kencang pada Minggu (11/04) siang yang menyebabkan pohon tumbang. Sedikitnya ada 3 pohon tumbang menimpa mobil milik warga.

Wisma Putra - 20DETIK