Menteri Luar Negeri Rusia Sergei Lavrov bertemu dengan Presiden Iran Hassan Rouhani pada Selasa (13/4) di Teheran. Kunjungan ini berlangsung di tengah ketegangan Iran-Israel usai fasilitas nuklir Natanz disabotase.
Menteri Luar Negeri Rusia Sergei Lavrov bertemu dengan Presiden Iran Hassan Rouhani pada Selasa (13/4) di Teheran. Kunjungan ini berlangsung di tengah ketegangan Iran-Israel usai fasilitas nuklir Natanz disabotase.