Corona di Argentina Ngegas, Warga Demo Tolak Lockdown

20DETIK

   |   
3,341 Views | Minggu, 18 Apr 2021 10:44 WIB

Virus Corona (Covid-19) di Argentina melonjak dan memecahkan rekor dengan 27 ribu kasus dalam sehari. Namun warga turun ke jalan dan menolak untuk dilakukannya lockdown.

Gusti Ramadhan Alhaki - 20DETIK