Sekjen PBB Desak Segera Hentikan Kekerasan di Myanmar

20DETIK

   |   
4,564 Views | Selasa, 20 Apr 2021 11:54 WIB

Sekjen PBB António Guterres mendesak aktor di regional ASEAN bekerja secara kolektif untuk membantu mengakhiri kekerasan di Myanmar. Senada, mantan Sekjen PBB, Ban Ki-moon juga mendesak ASEAN mencegah bertambahnya korban jiwa.

Isfari Hikmat/Associated Press - 20DETIK