Pemda DIY Minta Pasar Sore Ramadhan Kedepankan Prokes!

20DETIK

   |   
3,698 Views | Rabu, 21 Apr 2021 04:01 WIB

Sekretaris Daerah (Sekda) Pemerintah Daerah Istimewa Yogyakarta, Kadarmanta Baskara Aji, meminta penyelenggara pasar sore Ramadhan mengedepankan protokol kesehatan. Pemda tak ingin adanya pasar sore malah memunculkan kerumunan.

Agus Septiawan - 20DETIK