Menjelang larangan mudik pada 6-17 Mei 2021, PT Jasa Marga mencatat jumlah kendaraan yang melintas GT Cikatama arah Palimanan. Sejak 30 April 2021-2 Mei 2021 tercatat sebanyak 99.095 kendaraan melintas meninggalkan DKI Jakarta.
Menjelang larangan mudik pada 6-17 Mei 2021, PT Jasa Marga mencatat jumlah kendaraan yang melintas GT Cikatama arah Palimanan. Sejak 30 April 2021-2 Mei 2021 tercatat sebanyak 99.095 kendaraan melintas meninggalkan DKI Jakarta.