Ngirit Ongkos, Pemudik Ini Naik Bajaj dari Jakarta ke Tegal

20DETIK

   |   
7,364 Views | Selasa, 04 Mei 2021 01:07 WIB

Prayitno lebih memilih mudik menggunakan bajaj dari Jakarta ke Tegal, Jawa Tengah. Ia mengaku jasa travel untuk mudik mahal.

Dian Firmansyah - 20DETIK