Sejumlah pengguna sepeda non-road bike harus gigit jari karena tidak boleh melintasi Jalan Layang Non-Tol (JLNT) Kampung Melayu, Jakarta pada Minggu (13/6) pagi. Mereka menganggap ada kesan eksklusifitas karena hanya sepeda road bike yang boleh melintas.