Di hari Senin pertama masa PPKM darurat, sejumlah ruas jalan tampak mengalami penumpukan kendaraan. Polisi menjelaskan, kemacetan yang terjadi imbas masih adanya karyawan sektor non esensial bekerja dari kantor.
Di hari Senin pertama masa PPKM darurat, sejumlah ruas jalan tampak mengalami penumpukan kendaraan. Polisi menjelaskan, kemacetan yang terjadi imbas masih adanya karyawan sektor non esensial bekerja dari kantor.