Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto meninjau Wisma Atlet Si Jalak Harupat, Bandung, Sabtu (24/7/2021) sore. Hadi mengungkap saat ini TNI-Polri diberi tugas untuk menyiapkan sebuah tempat isolasi terpusat.
Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto meninjau Wisma Atlet Si Jalak Harupat, Bandung, Sabtu (24/7/2021) sore. Hadi mengungkap saat ini TNI-Polri diberi tugas untuk menyiapkan sebuah tempat isolasi terpusat.