Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan layanan sistem perizinan online terpadu atau Online Single Submission (OSS) Berbasis Risiko. Jokowi menegaskan OSS akan memangkas birokrasi yang rumit, terutama mencegah terjadinya pungutan liar (pungli).
Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan layanan sistem perizinan online terpadu atau Online Single Submission (OSS) Berbasis Risiko. Jokowi menegaskan OSS akan memangkas birokrasi yang rumit, terutama mencegah terjadinya pungutan liar (pungli).