Harga Tes PCR Masih Mahal, PATELKI Ungkap Penyebabnya

20DETIK

   |   
4,120 Views | Sabtu, 21 Agu 2021 14:24 WIB

Ketum DPP Persatuan Ahli Teknologi Laboratorium Medik Indonesia (PATELKI), Atna Permana, mengaku kewalahan untuk menekan harga tes PCR sebagaimana yang diperintahkan Jokowi. Hal ini dikarenakan biaya PCR dari distributor masih bervariasi.

Aulia Risyda - 20DETIK