Pemerintah Kota Jambi mulai melakukan penyekatan jalan di beberapa titik lokasi demi menekan angka penyebaran virus Corona. Di hari pertama penyekatan, ada beberapa kendaraan yang diputar balik.
Pemerintah Kota Jambi mulai melakukan penyekatan jalan di beberapa titik lokasi demi menekan angka penyebaran virus Corona. Di hari pertama penyekatan, ada beberapa kendaraan yang diputar balik.