Sejumlah warga di Kabupaten Sidrap, Sulawesi Selatan, terlihat mulai mengabaikan protokol kesehatan di tengah PPKM level 3. Terlihat di tempat-tempat seperti kafe, warga sudah tak mengenakan masker dan tak menjaga jarak.
Sejumlah warga di Kabupaten Sidrap, Sulawesi Selatan, terlihat mulai mengabaikan protokol kesehatan di tengah PPKM level 3. Terlihat di tempat-tempat seperti kafe, warga sudah tak mengenakan masker dan tak menjaga jarak.