Terekam CCTV! Tiga Emak-emak di Polman Curi Kipas Angin dan Kacamata

20DETIK

   |   
781 Views | Senin, 06 Sep 2021 17:16 WIB

Aksi pencurian pada salah satu toko di Kabupaten Polewali Mandar, terekam CCTV. Pelakunya tiga wanita yang menggasak barang saat tengah ditinggal salat penjualnya.

Abdy Febriady - 20DETIK