Jokowi Rapat Bareng Asosiasi Ekonomi-Bisnis Bahas Ibu Kota Baru-Covid

20DETIK

   |   
5,981 Views | Rabu, 08 Sep 2021 18:44 WIB

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menerima perwakilan para ketua asosiasi di bidang ekonomi dan bisnis di Istana Negara, Rabu (8/9). Di situ, Jokowi membahas masalah penanganan Covid-19 hingga ibu kota negara baru.

Gusti Ramadhan Alhaki - 20DETIK