Yosep Diperiksa 8 Kali, Terkait Pembunuhan Istri dan Anaknya di Subang

20DETIK

   |   
27,736 Views | Selasa, 14 Sep 2021 08:13 WIB

Yosep, suami dari Tuti Suhartini (55) dan ayah dari Amalia Mustika Ratu (23) korban pembunuhan di Jalan Cagak, Subang, kembali dipanggil oleh penyidik dari Satreskrim Polres Subang. Sudah beberapa pekan kasus pembunuhan sadis di Subang ini belum juga terungkap.

Dian Firmansyah - 20DETIK