Polisi Ungkap Petunjuk Baru di Kasus Pembunuhan Ibu-Anak di Subang!

20DETIK

   |   
38,033 Views | Jumat, 17 Sep 2021 16:15 WIB

Kabag Penum Divisi Humas Polri, Kombes Ahmad Ramadhan, mengungkap petunjuk baru yang ditemukan polisi terkait kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang, Jawa Barat. Dari 55 CCTV yang ditelusuri, polisi mencurigai adanya 2 kendaraan yang sesuai dengan keterangan saksi.

Aulia Risyda - 20DETIK