Majelis Ulama Indonesia (MUI) memberikan sertifikasi halal untuk produsen alat kesehatan (alkes) PT Taishan Alkes Indonesia. Dengan begitu, produk yang dibuat di dalam negeri itu sudah memenuhi unsur kenyamanan dan keamanan, khususnya kalangan muslim.