Organisasi Meteorologi Dunia (WMO) melaporkan terjadi peningkatan dramatis dalam peristiwa banjir selama 20 tahun terakhir. Pada waktu bersamaan juga terjadi peningkatan jumlah dan durasi kejadian kekeringan.
Organisasi Meteorologi Dunia (WMO) melaporkan terjadi peningkatan dramatis dalam peristiwa banjir selama 20 tahun terakhir. Pada waktu bersamaan juga terjadi peningkatan jumlah dan durasi kejadian kekeringan.