Harga bahan pangan melonjak naik dua hingga tiga kali lipat dari sebelumnya di Amerika Serikat. Sejumlah faktor menjadi penyebabnya antara lain, gangguan rantai pasokan, minimnya ketersediaan bahan pokok, dan kekurangan tenaga kerja.
Harga bahan pangan melonjak naik dua hingga tiga kali lipat dari sebelumnya di Amerika Serikat. Sejumlah faktor menjadi penyebabnya antara lain, gangguan rantai pasokan, minimnya ketersediaan bahan pokok, dan kekurangan tenaga kerja.