Ribuan Buruh di Surabaya Demo, Blokade Kawasan Darmo!

20DETIK

   |   
11,835 Views | Senin, 29 Nov 2021 18:25 WIB

Lebih-kurang 25 ribu buruh menggelar aksi di Gedung Negara Grahadi Surabaya. Di tengah perjalanan, mereka memblokade kawasan Darmo, tepatnya di sebelah Kebun Binatang Surabaya (KBS). Kemacetan pun tak terhindarkan.

Esti Widiyana - 20DETIK