Mabes Polri Respons Keinginan Novel Baswedan Bisa Kembali ke KPK

20DETIK

   |   
20,832 Views | Rabu, 08 Des 2021 13:31 WIB

Novel Baswedan sempat mengungkapkan keinginannya bisa kembali bekerja di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) setelah melakukan uji asesmen kemarin. Menanggapi itu, Mabes Polri tidak akan melarang hal tersebut.

Yussa Ariska Viossa - 20DETIK