Polisi Tangkap Geng Motor di Klaten yang Rusak Motor Warga

20DETIK

   |   
4,036 Views | Jumat, 10 Des 2021 21:03 WIB

Polisi menangkap 9 anggota geng motor di Klaten, Jawa Tengah. Para pelaku tersebut merupakan anak di bawah umur yang bertindak brutal dengan merusak salah satu motor milik warga.

Achmad Syauqi - 20DETIK