Meski Berlaku Hingga 2 Januari, Ganjil Genap di Puncak Bogor Bisa Berlanjut

20DETIK

   |   
8,940 Views | Minggu, 26 Des 2021 20:49 WIB

Ganjil genap kendaraan diberlakukan di kawasan Puncak, Bogor, Jawa Barat, mulai Jumat (24/12) hingga Minggu (2/1). Karo Kerma KL Sops Polri, Brigjen Pol Dedy Setya Budi, menyebut rekayasa lalu lintas ganjil genap di Puncak nantinya bisa berlanjut.

Yussa Ariska Viossa - 20DETIK