Kapolda Metro ke Jajaran: Camkan! Tak Ada Lagi Kerja di Zona Nyaman

20DETIK

   |   
6,584 Views | Kamis, 30 Des 2021 18:50 WIB

Menjelang akhir tahun, Kapolda Metro Jaya Irjen Fadil Imran menyampaikan harapannya ke depan. Fadil meminta jajarannya berbenah dan berubah untuk tidak terjebak bekerja di zona nyaman.

Fandi Akbar Saputra - 20DETIK