Sejumlah fasilitas pengujian tes Covid-19 di Seattle, Amerika Serikat terpaksa ditutup akibat tertutup salju tebal. Penutupan fasilitas ini membuat warga yang tengah khawatir dengan varian omicron menjadi kecewa. Pasalnya mereka harus memgang dokumen bebas Covid-19 untuk beraktivitas.