Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan kembali menggelar sidang dengan terdakwa, Yahya Waloni pada Selasa (11/1/2022). Yahya akan menghadapi sidang vonis terkait kasus ujaran dalam ceramahnya.
Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan kembali menggelar sidang dengan terdakwa, Yahya Waloni pada Selasa (11/1/2022). Yahya akan menghadapi sidang vonis terkait kasus ujaran dalam ceramahnya.