Dinkes Pastikan Kesiapan Puskesmas DKI Layani Vaksinasi Booster

20DETIK

   |   
12,430 Views | Rabu, 12 Jan 2022 03:23 WIB

Kepala Dinas Kesehatan DKI, Widyastuti, sudah memastikan kesiapan seluruh puskesmas di DKI Jakarta untuk melayani vaksinasi Corona dosis ketiga atau booster yang direncanakan digelar hari ini, Rabu (12/1).

Tim 20Detik - 20DETIK