KPK OTT Hakim-Panitera PN Surabaya

20DETIK

   |   
34,952 Views | Kamis, 20 Jan 2022 11:04 WIB

Hakim, panitera dan pengacara terjaring operasi tangkap tangan yang dilakukan oleh KPK di Surabaya, Jawa Timur. Ketiganya diduga terlibat dalam kasus suap penanganan perkara di Pengadilan Negeri (PN) Surabaya, Jawa Timur.

Aulia Risyda - 20DETIK