Menara 5G Dilaporkan Ganggu Penerbangan Pesawat di AS!

20DETIK

   |   
11,982 Views | Sabtu, 05 Feb 2022 06:44 WIB

FAA (Administrasi Penerbangan Federal Amerika Serikat) menyatakan bahwa sejumlah penerbangan pesawat telah terganggu akibat menara 5G. Sinyal dari menara 5G tersebut dilaporkan telah mengintervensi instrumen dari pesawat.

Ashri Fathan - 20DETIK