Alasan Munarman Tak Protes Agenda Baiat Makassar: Bisa Digebukin Saya!

20DETIK

   |   
0 Views | Rabu, 16 Feb 2022 13:36 WIB

Terdakwa kasus dugaan tindak pidana terorisme, Munarman, mengungkap alasan tidak menghentikan acara baiat ISIS di pondok pesantren di kota Makassar. Ia mengaku tak punya wewenang dalam acara tersebut lantaran hanyalah tamu undangan.

Bagus Putra Laksana - 20DETIK