China Minta AS Tak Provokasi Ketegangan Rusia-Ukraina

20DETIK

   |   
23,605 Views | Kamis, 17 Feb 2022 03:53 WIB

Pemerintah China turut berkomentar terkait ketegangan antara Rusia-Ukraina. Juru bicara Kementerian Luar Negeri China, Wang Wenbin, minta Amerika Serikat dan negara-negara barat menghentikan provokasi dengan menyebarkan disinformasi.

Tim 20Detik - 20DETIK