Luhut: Kematian Covid-19 Terbanyak Akibat Komorbid Diabetes

20DETIK

   |   
6,544 Views | Senin, 21 Feb 2022 16:00 WIB

Menko Marves, Luhut Binsar Pandjaitan, mengungkap pasien dengan komorbid diabetes menjadi penyumbang terbanyak angka kematian Covid-19. Pihaknya meminta agar penderita diabetes dan terpapar Covid-19 agar segera mendatangi rumah sakit.

Ori Salfian - 20DETIK