Dua helikopter militer Amerika Serikat jatuh di kawasan resor ski Utah pada Selasa (22/2) pagi saat menjalani latihan. Tidak ada korban maupun yang terluka dalam insiden kecelakaan helikopter UH-60 atau dikenal dengan black hawk tersebut.
Dua helikopter militer Amerika Serikat jatuh di kawasan resor ski Utah pada Selasa (22/2) pagi saat menjalani latihan. Tidak ada korban maupun yang terluka dalam insiden kecelakaan helikopter UH-60 atau dikenal dengan black hawk tersebut.