Duta Besar (Dubes) Rusia untuk Indonesia, Lyudmila Vorobieva, mengungkapkan rasa terima kasihnya kepada rakyat Indonesia karena tidak mengusik warga negara Rusia di Indonesia. Dubes juga senang Indonesia tidak ikut melakukan kampanye anti-Rusia seperti yang dilakukan negara lain.