Ruas Tol Cikampek Macet Sampai Cipali, Petugas Berlakukan Contraflow

20DETIK

   |   
26,541 Views | Selasa, 10 Mei 2022 16:07 WIB

Kemacetan panjang terjadi di ruas jalan Tol Cikampek hingga tembus ke ruas jalan Tol Cipali, Purwakarta. Bahkan, kemacetan di Cipali terjadi di sejumlah titik. Untuk mengurai kepadatan, polisi memberlakukan contraflow.

Dian Firmansyah - 20DETIK