Pentagon Ungkap 2 Video Penampakan UFO Terbaru

20DETIK

   |   
35,359 Views | Kamis, 19 Mei 2022 07:36 WIB

Pentagon merilis video penampakan misterius UFO atau Unidentified Aerial Phenomena (UAP). Video tersebut ditunjukkan dalam sidang publik di Kongres Amerika Serikat.

Fandi Akbar Saputra - 20DETIK