Militer Rusia Kembali Menggempur Sejumlah Wilayah Ukraina

20DETIK

   |   
23,348 Views | Kamis, 19 Mei 2022 08:48 WIB

Kementerian Pertahanan Rusia membagikan rekaman serangan artileri berat yang ditembakkan ke sejumlah posisi pertahanan Ukraina. Rusia melanjutkan operasi militer khususnya di wilayah timur Ukraina.

Isfari Hikmat/Associated Press - 20DETIK