Partai Buruh Australia berhasil mengalahkan dominasi kubu konservatif yang telah berkuasa dengan 3 perdana menterinya. Anthony Albanese dilantik menjadi perdana menteri pada Minggu (22/5) dan bertekad untuk memenangkan perang terhadap perubahan iklim.