Belajar Dari Kasus Texas, Kanada Bekukan Kepemilikan Pistol Nasional

20DETIK

   |   
7,594 Views | Selasa, 31 Mei 2022 13:03 WIB

Perdana Menteri Kanada, Justin Trudeau, mengesahkan undang-undang pembekuan kepemilikan pistol skala nasional. Maka, warga tak boleh lagi membeli, menjual, mentransfer, atau mengimpor pistol di tanah Kanada.

Ashri Fathan/Reuters - 20DETIK