Besok, 352 Calon Jemaah Haji Kloter Pertama di Solo Diberangkatkan

20DETIK

   |   
3,016 Views | Kamis, 02 Jun 2022 15:13 WIB

Sebanyak 352 koper dari jemaah calon haji kloter satu dan 334 koper dari kloter dua tiba di Asrama Haji Donohudan Solo dengan menggunakan enam truk. Rencananya calon jemaah haji akan diberangkatkan besok, Jumat (3/6).

Sri Hartono - 20DETIK