Cabai Rawit Merah-Hijau di Purwakarta Langka, Harga Meroket

20DETIK

   |   
3,468 Views | Sabtu, 04 Jun 2022 11:50 WIB

Harga cabai rawit merah dan hijau di Purwakarta meroket. Hal ini disebabkan karena cabai rawit merah dan hijau langka di pasaran.

Dian Firmansyah - 20DETIK