Pemerintah memperbarui data kasus virus Corona di Indonesia per Minggu (5/6) dengan ada tambahan 388 kasus baru positif Covid-19 di Indonesia. Dengan demikian jumlah kasus Covid-19 di Indonesia bertambah jadi 6.056.412 kasus.
Pemerintah memperbarui data kasus virus Corona di Indonesia per Minggu (5/6) dengan ada tambahan 388 kasus baru positif Covid-19 di Indonesia. Dengan demikian jumlah kasus Covid-19 di Indonesia bertambah jadi 6.056.412 kasus.